Matematika, dengan segala rumus dan angka, sering dianggap sebagai bahasa universal yang menjadi fondasi bagi pemahaman ilmu pengetahuan secara menyeluruh. Tak jarang, kita mendengar pepatah, “Matematika merupakan ibu dari ilmu pengetahuan lain.” Pepatah ini mencerminkan pandangan bahwa matematika bukan hanya sekadar disiplin ilmu, tetapi juga fondasi yang kokoh bagi berbagai bidang pengetahuan. 1. Logika yang